Lengkap! Jadwal KRL Solo-Jogja Rabu 24 Desember 2025

3 weeks ago 19

Lengkap! Jadwal KRL Solo-Jogja Rabu 24 Desember 2025 Penumpang saat akan naik KRL Jogja Solo di Stasiun Lempuyangan. - Harian Jogja / Ujang Hasanudin

Harianjogja.com, JOGJA— Layanan KRL Solo–Jogja kembali beroperasi penuh dari pagi hingga malam hari, Rabu (24/12/2025). Moda transportasi ini menjadi pilihan masyarakat karena tarifnya terjangkau, yakni Rp8.000 sekali perjalanan, baik untuk jarak dekat maupun jarak jauh.

Rute KRL Solo–Jogja melayani perjalanan dari Stasiun Palur hingga Stasiun Tugu Yogyakarta, dengan pemberhentian di sejumlah stasiun di wilayah Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta. Sejumlah stasiun yang dilalui antara lain Purwosari, Solo Balapan, Solo Jebres, Gawok, Delanggu, Ceper, Klaten, Srowot, Brambanan, Maguwoharjo, Lempuyangan, hingga Stasiun Tugu Jogja.

Berikut jadwal lengkap keberangkatan KRL Solo–Jogja hari ini, Rabu 24 Desember 2025, sebagaimana dikutip dari aplikasi KAI Access.
Jadwal KRL Solo–Jogja Rabu 24 Desember 2025

1. Stasiun Palur
05.00, 06.05, 07.15, 08.56, 10.40, 12.50, 13.43, 15.35, 16.35, 18.05, 19.45, 20.42 WIB

2. Stasiun Solo Jebres
05.06, 06.11, 07.21, 09.02, 10.46, 12.56, 13.49, 15.41, 16.41, 18.11, 19.51, 20.48 WIB

3. Stasiun Solo Balapan
05.13, 06.18, 07.27, 09.08, 10.52, 13.03, 13.55, 15.48, 16.47, 18.19, 20.01, 21.54 WIB

4. Stasiun Purwosari
05.18, 06.23, 07.32, 09.13, 10.57, 13.08, 14.00, 15.53, 16.52, 18.24, 20.06, 20.59 WIB

5. Stasiun Gawok
05.26, 06.31, 07.40, 09.20, 11.04, 13.16, 14.07, 16.01, 16.59, 18.31, 20.14, 21.06 WIB

6. Stasiun Delanggu
05.32, 06.37, 07.46, 09.26, 11.10, 13.22, 14.13, 16.07, 17.05, 18.37, 20.20, 21.12 WIB

7. Stasiun Ceper
05.39, 06.44, 07.53, 09.46, 11.17, 13.29, 14.20, 16.14, 17.12, 18.44, 20.27, 21.19 WIB

8. Stasiun Klaten
05.48, 06.53, 08.02, 09.55, 11.26, 13.38, 14.26, 16.23, 17.21, 18.53, 20.36, 21.28 WIB

9. Stasiun Srowot
05.55, 07.00, 08.09, 10.02, 11.33, 13.45, 14.36, 16.30, 17.28, 19.00, 20.43, 21.35 WIB

10. Stasiun Brambanan
06.01, 07.06, 08.15, 10.08, 11.39, 13.52, 14.42, 16.36, 17.34, 19.06, 20.49, 21.41 WIB

11. Stasiun Maguwoharjo
06.10, 07.15, 08.24, 10.16, 11.47, 14.00, 14.50, 16.44, 17.42, 19.14, 20.57, 21.49 WIB

12. Stasiun Lempuyangan
06.19, 07.25, 08.35, 10.23, 11.55, 14.08, 15.01, 16.52, 17.49, 19.21, 21.05, 21.57 WIB

13. Stasiun Yogyakarta (Tugu)
Tiba pukul 06.23, 07.29, 08.39, 10.27, 11.59, 14.12, 15.06, 16.56, 17.55, 19.25, 21.09, 22.01 WIB

Demikian jadwal lengkap KRL Solo–Jogja hari ini, Rabu 24 Desember 2025. Penumpang disarankan datang lebih awal ke stasiun serta memantau informasi terbaru untuk mengantisipasi perubahan operasional.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Read Entire Article
Jogja News Jogja Politan Jogja Ball Jogja Otote Klik News Makassar news